Tentang Tata Cara Mengikuti SNMPTN 2016



Anda ingin mengikuti SNMPTN Tahun 2016?
Sebagai calon Peserta SNMPTN 2016 anda harus tahu lebih banyak Informasi SNMPTN 2016.

Selain persyaratan yang harus dipenuhi, tata cara SNMPTN pun harus kamu ketahui juga.

Selain usaha kamu sendiri, dalam SNMPTN 2016 ini sekolahmu juga turut memberikan pengaruh besar diterima atau tidaknya kamu dalam SNMPTN 2016.

Yang paling terlihat adalah Kepala Sekolah harus mengisi PDDS dimana PDDS tersebut berisi data-data lengkap sekolah dan siswa-siswinya.


Berikut Tata Cara Mengikuti SNMPTN 2016



Kepala Sekolah atau yang ditugaskan oleh Kepala Sekolah mengisi data sekolah dan siswa di PDSS harus melalui laman http://pdss.snmptn.ac.id

Kepala Sekolah atau yang ditugaskan oleh Kepala Sekolah mendapatkan passwordyang akan digunakan oleh siswa untuk melakukan verifikasi.

Siswa melakukan verikasi data rekam jejak prestasi akademik (nilai rapor) yang diisikan oleh Kepala Sekolah atau yang ditugaskan oleh Kepala Sekolah dengan menggunakan NISN dan password.

Apabila siswa tidak melaksanakan verifikasi data rekam jejak prestasi akademik (nilai rapor) yang diisikan oleh Kepala Sekolah atau yang ditugaskan oleh Kepala Sekolah maka data yang diisikan dianggap benar dan tidak dapat diubah setelah waktu verifikasi berakhir.

sumber : nusantaran.com

Related Posts

Comments


EmoticonEmoticon