Cara Operator Dapodik Mengatasi Permasalahan Yang Sering Dihadapi Saat Menggunakan Windows10


OPERATOR DAPODIK - Operating Sistem (OS) Windows 10 adalah sistem operasi windows terbaru. Meskipun begitu masih ada banyak sekali hal-hal yang membuat pusing dan bingung. Kadang macet, start menu tidak berfungsi serta berbagai masalah lainnya. Kini kita tidak perlu pusing lagi bila terjadi masalah pada Windows 10  yang kita pakai karena microsft telah membuat sebuah aplikasi yang membantu kita untuk Troubleshooting (memecahkan masalah) yang sering kita hadapi.



Cara menggunakan aplikasinya sangatlah mudah, cukup download dan install aplikasi Microsoft Windows 10 Troubleshooting Tools. Setelah itu kita jalankan aplikasinya dan secara otomatis aplikasi tersebut akan mencarikan solusi terbaik untuk memecahkan masalah yang kita hadapi saat menggunakan Windows 10.

Tentu saja kita harus terkoneksi dengan internet agar bisa melakukannya.

Tertarik untuk mencoba?

Related Posts

Comments


EmoticonEmoticon