Dapodik Paudni batas akhir pendataan adalah Bulan Juni 2016 dan Batas Cut Off nya adalah tanggal 29 Februari 2016.
Mengapa diberi nama Batas Cut Off?
Karena pada batas tanggal tersebut server dihentikan untuk sementara waktu dengan maksud untuk merekap seluruh data se-Indonesia.
Bayangkan berapa banyak jumlah Sekolah yang direkap. Meskipun terjadi banyak kendala, Operator Dapodik Paudni jangan menyerah ya, tetep semangat pokoknya
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Baca Juga:
Kriteria Penerima Bantuan biaya Peningkatan Kualifikasi S1/D-IV bagi Guru TK
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kalau ada yang bertanya :
Share bila anda merasa terbantu dengan artikel ini
Setelah Batas Cut Off Apakah data masih bisa dikerjakan?
Wah ini yang jawabannya agak susah, menurut Operator Kabupaten setelah batas cut off data masih bisa dikerjakan tetapi diusahakan sebelum batas Cut Off harus sudah selesai mengingat aneka tunjangan dan lain-lain ambilnya dari dapodik
Semakin cepat selesai semakin cepat bukan??
Share bila anda merasa terbantu dengan artikel ini